Proyek Lift Luar Angkasa akan Dibangun di Kanada

Proyek Lift Luar Angkasa akan Dibangun di Kanada - Pada film bertemakan Sci-fi(Science fiction) tentunya kita sering melihat kecanggihan teknologi berupa gadget atau bangunan megah yang mana sebenarnya belum tercipta di kehidupan nyata. Namun sebentar lagi ada satu khayalan yang akan menjadi kenyataan setelah salah satu perusahaan di bidang luar angkasa mengantongi ijin membangun sebuah lift setinggi 20km. Wow!!
lift luar angkasa thothx kanada
Dengan bangunan setinggi 20km tentu saja sangat dekat jaraknya dengan luar angkasa sehingga sangat pantas jika menara ini dijuluki Lift Luar Angkasa. Proyek ini akan segera dibangun oleh perusahaan asal Kanada bernama Thoth Technology Inc. Lift yang rencananya untuk mengantar para astronot ini diberi nama ThothX. Pada puncak bangunan ThotX nantinya akan dijadikan landasan pacu pesawat luar angkasa yang akan menjadi rujukan astronot menuju orbit.

Baca juga : Skateboard Melayang Pertama di Dunia ..>>

Proyek Lift Luar Angkasa akan Dibangun di Kanada - Selain itu, lift yang pertama kali muncul dibenak Brendan Quine ini dapat difungsikan sebagai spot pengisian bahan bakar bagi pesawat luar angkasa yang singgah. Caroline Roberts sebagai Presiden dan CEO Thoth Tecnology Inc menyatakan bahwa dengan lift ini akan lebih menghemat 30% dari total biaya NASA dalam mengirim astronot keluar angkasa, seperti yang dilansir di CNBC beberapa waktu lalu.
lift luar angkasa thothx kanada
Energi utama yang digunakan dalam temuan ini pada dasarnya menggunakan daya listrik, sehingga akan lebih ramah lingkungan dibandingkan peluncuran roket yang mengeluarkan polusi tak sedikit serta biaya lebih mahal. Kabar baiknya, menara ini tidak hanya untuk keperluan tertentu dibidangnya saja namun juga dibuka secara umum. Dalam artian menara ThothX sekaligus dapaat menjadi wahana bagi masyarakat sipil yang ingin merasakan pengalaman berada di luar angkasa. 

Proyek Lift Luar Angkasa akan Dibangun di Kanada - Saya pribadi masih heran tentang bagaimana dan seberapa dalam pondasi yang harus dibuat agar calon bangunan tertinggi sepanjang jaman ini bisa kokoh berdiri. Apakah Sobat tertarik manaiki lift ini? Sekian, jangan lupa untuk membaca artikel menarik RYB lainnya. Terima kasih.

1 Response to "Proyek Lift Luar Angkasa akan Dibangun di Kanada"

wdcfawqafwef